Tips Memilih Diamond Jewelry Asli yang Berkualitas 4C GIA

Memilih perhiasan berlian atau diamond jewelry asli yang berkualitas tinggi membutuhkan pengetahuan mendalam tentang standar penilaian berlian. Salah satu standar internasional yang paling diakui adalah 4C GIA yang ditetapkan oleh Gemological Institute of America (GIA). 4C ini mencakup Carat (Karat), Cut (Potongan), Color (Warna), dan Clarity (Kejernihan). Jika Anda ingin mendapatkan perhiasan berlian yang asli…

Read More